Memorandum militer Turki 1997

Memorandum militer 1997 (bahasa Turki: 28 Şubat, "28 Februari"; juga disebut darbe post-modern, "kudeta post-modern") di Turki mengacu kepada keputusan yang diambil oleh kepemimpinan militer Turki dalam pertemuan Dewan Keamanan Nasional pada 28 Februari 1997. Memorandum ini memulai proses yang mempercepat pengunduran diri perdana menteri Islamis Necmettin Erbakan dari Partai Kesejahteraan dan berakhirnya kekuasaan pemerintahan koalisinya.[1]

Karena pemerintahan dipaksa mundur tanpa membubarkan parlemen atau menangguhkan konstitusi,[2] peristiwa ini dijuluki "kudeta postmodern" oleh laksamana Turki Salim Dervişoğlu.[1][3][4]

  1. ^ a b Çandar, Cengiz (27 June 1997). "Post-modern darbe". Sabah (dalam bahasa Turkish). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-11-23. Diakses tanggal 27 July 2008. 
  2. ^ Rosen, Seth (27 July 2008). "Reforms curb Turkey's armed forces". Washington Times. Diakses tanggal 25 June 2005. 
  3. ^ "kitap – Generalinden 28 Şubat İtirafı "Postmodern Darbe" – Hulki Cevizoğlu, generalinden 28 şubat İtirafı "postmodern darbe", GENERALINDEN 28 ŞUBAT İTIRAFı "POSTMODERN DARBE"". kitapyurdu. 26 January 2004. Diakses tanggal 18 August 2010. 
  4. ^ Demir, Metehan (27 February 2007). "'Post-modern darbe' tanımının 10 yıllık sırrı". Sabah (dalam bahasa Turkish). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-06-04. Diakses tanggal 27 July 2008. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy